Introducing, Mascott Girl for Anime Manga Haven KASKUS
Halo AMH'ers sekalian !
Gak terasa komunitas kita udah berjalan hampir 10 tahun, berbagai macam hal telah terjadi selama komunitas kita berjalan, baik dari yang jelek maupun yang baik, mulai dari perubahan nama, sususan moderator, hingga logo. Tentu kalian semua ingat kan logo AMH ? Yep, logo itu dibuat sama agan ARMstr¤ng dan sekarang terus menjadi logo official kita.
Sekarang, di tahun 2013, kita mulai memperkenalkan mascott girl AMH yang akan digunakan dalam tiap-tiap event yang AMH ikutin
Introducing.....
Akane Mutsuki Haven (???·??·???)
(thanks Onikirimaru from Squash Alternative for the work)
Quote:Akane
Akane (???, ???) is the Japanese word for madder (?, Akane, Rubia cordifloria) and is associated with red[3](from the red dye made from its roots), and can also mean Angry Child[4] Akane (written in a variety of forms) is also a female Japanese given name. In fiction, the name Akane has been used for various characters in anime, manga, games, books, and comics.
source : http://en.wikipedia.org/wiki/Akane
Mutsuki
Old names for January, ini kita pilih karena desainnya di-submit bulan Januari 2013
source : http://japanese.about.com/library/blqow34.htm
Trivia : Mutsuki itu nama salah satu kapal perang Jepang pas World War II (source : http://en.wikipedia.org/wiki/Japanes...troyer_Mutsuki) sama dengan Shikinami (source : http://en.wikipedia.org/wiki/Japanes...yer_Shikinami_(1929))
Haven
Taken from 'Anime Manga Haven'
~Biography~
Quote:Original Posted By Azuma Denton ?
Akane Mutsuki-Haven
???·??·???
(CV: Haruka Tomatsu)
Age: 17 yo
Birth Date: 15 January
Bloodtype: O
Height: 165 cm
Weight: xx kg
B/W/H: 85/58/82
Occupation: 2nd year High School Student
Hobbies: Watch anime, read light novel, play bass guitar
Trivia
- Sekolah di AMH Academy
- Cicit dari Kepala Sekolah AMH Academy, Taretake
- Pengikut ajaran dewa erlangshen yang fanatik.
- Bercita-cita menghidupkan kembali AI Bot legendaris, Grunt.
- Ketua Media Intelligent Knowledgable Otaku Organization
- Punya 2 peliharaan yang diberi nama Kaito1 dan Omega9
Character Resume:
Enerjik, berpikiran positif, dan percaya diri. Itu adalah sifat dasar yang membentuk Akane Mutsuki-Haven. Dari kecil, dia sudah diperkenalkan oleh anime-anime lawas Super Robot oleh kedua orang tua nya yang juga penggemar anime. "Justice is ultimate", itu lah motto yang dijunjung tinggi ama Akane. Selain hobi-hobi otaku nya, Akane jg sangat tekun belajar gitar bass setelah melihat penampilan tetsuya dr band L'arc~en~Ciel.
SOURCE: www.kaskus.co.id
0 komeng:
Posting Komentar