9 Hal Mengejutkan yang Dirindukan Pria saat masih Single
Spoilerfor Cek dulu gans:
Ada banyak perubahan yang dialami pria dan wanita pasca menikah. Dari sisi kepribadian, mereka akan lebih dewasa, lebih bertanggung jawab. Sementara dari fisik, pasangan yang sudah menikah biasanya memiliki penampilan lebih rapi.
Perubahan ini bersifat baik. Tapi tahukah Agan jika pria kadang merindukan kebiasaan yang bebas dan berantakan saat lajang? Berikut hal mengejutkan yang dirindukan pria beristri ketika single
Spoilerfor 1. Bebas beli apa pun tanpa harus izin:
1. Bebas beli apa pun tanpa harus izin

Ketika menikah, finansial menjadi hal utama yang harus dibicarakan secara terbuka dengan istri. Apa pun yang dibeli oleh suami tentu harus diketahui istri. Jika suami membeli barang tertentu yang tidak begitu penting pastinya akan diomeli istri sebab sudah melakukan pemborosan. Oleh karena itu, banyak pria suka membeli barang-barang kesukaannya dengan harga mahal tanpa sepengetahuan istri.
Ketika menikah, finansial menjadi hal utama yang harus dibicarakan secara terbuka dengan istri. Apa pun yang dibeli oleh suami tentu harus diketahui istri. Jika suami membeli barang tertentu yang tidak begitu penting pastinya akan diomeli istri sebab sudah melakukan pemborosan. Oleh karena itu, banyak pria suka membeli barang-barang kesukaannya dengan harga mahal tanpa sepengetahuan istri.
Spoilerfor 2. Tidak tampil trendi di depan umum:
2. Tidak tampil trendi di depan umum

Setelah menikah penampilan seorang pria akan diperhatikan istri. Kebanyakan istri mengubah gaya suami agar tampak lebih rapi dan terawat. Sayangnya tidak semua pria suka dengan perubahan seperti itu. Dia rindu dengan penampilan apa adanya, yang bebas tanpa takut diomeli.
Setelah menikah penampilan seorang pria akan diperhatikan istri. Kebanyakan istri mengubah gaya suami agar tampak lebih rapi dan terawat. Sayangnya tidak semua pria suka dengan perubahan seperti itu. Dia rindu dengan penampilan apa adanya, yang bebas tanpa takut diomeli.
Spoilerfor 3. Menemui teman wanita:
3. Menemui teman wanita

Tentunya setelah menikah pria harus membatasi pergaulannya dengan wanita. Mereka tidak bisa bebas menemui teman-teman wanita seperti saat lajang dulu. Sebenarnya dia ingin mengobrol dengan teman wanitanya, tapi apa daya dengan statusnya sekarang. Bisa jadi pria dituduh berselingkuh atau main serong akibat bertemu teman wanita.
Tentunya setelah menikah pria harus membatasi pergaulannya dengan wanita. Mereka tidak bisa bebas menemui teman-teman wanita seperti saat lajang dulu. Sebenarnya dia ingin mengobrol dengan teman wanitanya, tapi apa daya dengan statusnya sekarang. Bisa jadi pria dituduh berselingkuh atau main serong akibat bertemu teman wanita.
Spoilerfor 4. Menjadi malas dan ceroboh:
4. Menjadi malas dan ceroboh
Pria memang identik dengan malas dan jorok. Mereka selalu meletakkan barang seenaknya dan tidak peduli apakah kamarnya berantakan. Tentunya, sikap tersebut membuat Anda jengkel. Padahal ketika Anda memarahinya karena telah membuat rumah berantakan, Anda tampak lebih seperti orang tua, bukan pasangan.
Pria memang identik dengan malas dan jorok. Mereka selalu meletakkan barang seenaknya dan tidak peduli apakah kamarnya berantakan. Tentunya, sikap tersebut membuat Anda jengkel. Padahal ketika Anda memarahinya karena telah membuat rumah berantakan, Anda tampak lebih seperti orang tua, bukan pasangan.
Spoilerfor 5. Tidur dengan bebas:
5. Tidur dengan bebas

Selama menikah dia membagi kasurnya dengan Anda. Dia harus menjaga kebiasaan tidurnya seperti mendengkur agar tidak mengganggu Anda. Hal ini bisa membuatnya tidak bebas atau terbebani. Maka dari itu dia merindukan tidur sendirian tanpa ada batasan apa pun.
Selama menikah dia membagi kasurnya dengan Anda. Dia harus menjaga kebiasaan tidurnya seperti mendengkur agar tidak mengganggu Anda. Hal ini bisa membuatnya tidak bebas atau terbebani. Maka dari itu dia merindukan tidur sendirian tanpa ada batasan apa pun.
Spoilerfor 6. Tidak harus curhat pada Anda:
6. Tidak harus curhat pada Anda

Berbeda dengan wanita yang mudah menumpahkan perasaannya pada siapa pun. Pria cenderung lebih tertutup dan tidak suka curhat. Saat menikah, Anda tentu sering memintanya curhat dengan tujuan untuk meringankan bebannya. Hal tersebut nyatanya tidak berlaku pada pria.
Berbeda dengan wanita yang mudah menumpahkan perasaannya pada siapa pun. Pria cenderung lebih tertutup dan tidak suka curhat. Saat menikah, Anda tentu sering memintanya curhat dengan tujuan untuk meringankan bebannya. Hal tersebut nyatanya tidak berlaku pada pria.
Spoilerfor 7. Ibunya dan cinta tanpa syarat:
7. Ibunya dan cinta tanpa syarat

Saat menikah, fokus perhatiannya tentu tercurah pada Anda. Jika dulunya ia sering menghabiskan waktu dengan orang tuanya, pasca menikah akan berbeda. Anda menjadi prioritas utamanya. Waktu bersama ibu akan berkurang.
Saat menikah, fokus perhatiannya tentu tercurah pada Anda. Jika dulunya ia sering menghabiskan waktu dengan orang tuanya, pasca menikah akan berbeda. Anda menjadi prioritas utamanya. Waktu bersama ibu akan berkurang.
Spoilerfor 8. Membuat keputusan kecil:
8. Membuat keputusan kecil

Sering pria tunduk pada permintaan istri. Seperti saat nonton televisi. Daripada Anda mengatakan "Mari kita menonton film ini," coba bertanya," Apa kamu mau menonton film ini? " Itu terdengar lebih baik dan tidak memaksanya untuk menuruti Anda.
Sering pria tunduk pada permintaan istri. Seperti saat nonton televisi. Daripada Anda mengatakan "Mari kita menonton film ini," coba bertanya," Apa kamu mau menonton film ini? " Itu terdengar lebih baik dan tidak memaksanya untuk menuruti Anda.
Spoilerfor 9. Melirik wanita lain:
9. Melirik wanita lain

Tak ada satu pun pria di dunia ini yang menolak wanita cantik. Meski sudah menikah, pria masih suka melirik wanita cantik di sekitarnya. Hal tersebut dianggapnya cuci mata namun tidak berkelanjutan karena menghargai Anda.
Wajar jika pria merindukan kebiasaan tersebut. Tapi jika itu buruk dan merugikan sebaiknya dihilangkan.
Tak ada satu pun pria di dunia ini yang menolak wanita cantik. Meski sudah menikah, pria masih suka melirik wanita cantik di sekitarnya. Hal tersebut dianggapnya cuci mata namun tidak berkelanjutan karena menghargai Anda.
Wajar jika pria merindukan kebiasaan tersebut. Tapi jika itu buruk dan merugikan sebaiknya dihilangkan.
Itulah Hal yang mungkin saja Agan Rindukan waktu agan Single dulu
Mungkin hal ini lebih dirasakan sama Agan yang udah Kimpoi
Ada yang mau menambahkan ?
Source
Ini Sedikit Celotehan agan yang jomblo maupun yang udah
Spoilerfor Komentar dari Kaskuser:
Quote:Original Posted By buncitbisnis?
thread menarik gan
kalo dulu agan yang menentukan baju apa yang akan dipakai, sekarang istri agan yang menentukan
Quote:Original Posted By zuarbladekus ?
Wah betul katanya Pak Mario Teguh.
"Ketika kita membeli barang yang kita inginkan, kita diomeli. Sedangkan jika dia membeli barang yg dia inginkan, kita mengizinkan. Padahal pakai uang kita"
Quote:Original Posted By bambro71 ?
sm 1 lg gan, pasti kl makan skg harus di bagi 2, biasa'a kita gak harus ribet mikirin makanan..
Quote:Original Posted By kawulobejo ?
wah bener banget tuch Gan.klo udh merid pokoknya ngga sebebas masa single dlu.jdi kangen masa2 dlu
Quote:Original Posted By Shocking.Trap ?
wah jgnkan pada saat sudah menikah gan, pada saat pacaran aja sikap sama style kita udh berubah. Ya ini semua kan krn kita bs lebih berpikir dewasa untuk menentukan yg terbaik di masa depan, kalo msh malas2an trus cuek sm penampilan ya gak maju2 gan
Quote:Original Posted By onaboys ?
buat yg udah nikah lebih baik syukuri keadaan ente sekarang..
buat yg blom nikah, lakuin hal2 di atas sepuasnya sblm nikah
Quote:Original Posted By rezagrounge ?




ok juga nih Thread..bener banget yg udah di Cantum dalam Thread ini
ane mengakuinya gan
Quote:Original Posted By si.fa ?
wes pertamax model baru nie
nambah gan maen game apa ngaskus ngk sebebas seblumnya
Quote:Original Posted By dimas.prasetyo ?
kebetulan ane mau married. ga usah ngg nikah gan, waktu ane pacaran ajaane udh mengalami itu senua
emang susah sib. tapi namanya aja "dirindukan", berarti akan banyak hal baru & menarik yg akan kita temuin jg kan?!
Quote:Original Posted By somniloquy ?
Trit yang sangat informatif dan menarik gan
Insight buat yang masih single, juga nostalgia bagi yang dah merit
Mau nambahin dikit nih, pas masih single bebas menyalurkan hobby sepuasnya
Misalnya buat maen games or sepakbola bisa dilakukan semau gue
Tapi klo dah pacaran or merit, pasti ada saatnya harus kompromi sama keinginan si doi
Cowok emang kadang lebih suka bebas dan tanpa aturan, juga gak harus melulu memperhatikan soal fashion or manners dsb. Tapi jika waktu dan kondisi bisa dimanage dengan baik, semua pasti bisa dilakukan dengan selaras kok
Yang paling penting dalam suatu relationship tuh komitmen dan kepercayaan harus tetap dijaga. Intinya sih harus selalu ada komunikasi yang baik dengan pasangan. So, meskipun dah merit, gak ada salahnya kok untuk tetap menggeluti aktivitas selama masih single asalkan semua dibicarakan dengan baik agar tidak timbul friksi. Btw ane masih single but not available
dan semoga ntar gak masuk jadi anggota ISTI deh

thread menarik gan
kalo dulu agan yang menentukan baju apa yang akan dipakai, sekarang istri agan yang menentukan
Quote:Original Posted By zuarbladekus ?
Wah betul katanya Pak Mario Teguh.
"Ketika kita membeli barang yang kita inginkan, kita diomeli. Sedangkan jika dia membeli barang yg dia inginkan, kita mengizinkan. Padahal pakai uang kita"
Quote:Original Posted By bambro71 ?
sm 1 lg gan, pasti kl makan skg harus di bagi 2, biasa'a kita gak harus ribet mikirin makanan..
Quote:Original Posted By kawulobejo ?
wah bener banget tuch Gan.klo udh merid pokoknya ngga sebebas masa single dlu.jdi kangen masa2 dlu
Quote:Original Posted By Shocking.Trap ?
wah jgnkan pada saat sudah menikah gan, pada saat pacaran aja sikap sama style kita udh berubah. Ya ini semua kan krn kita bs lebih berpikir dewasa untuk menentukan yg terbaik di masa depan, kalo msh malas2an trus cuek sm penampilan ya gak maju2 gan
Quote:Original Posted By onaboys ?
buat yg udah nikah lebih baik syukuri keadaan ente sekarang..
buat yg blom nikah, lakuin hal2 di atas sepuasnya sblm nikah
Quote:Original Posted By rezagrounge ?
ok juga nih Thread..bener banget yg udah di Cantum dalam Thread ini
ane mengakuinya gan
Quote:Original Posted By si.fa ?
wes pertamax model baru nie
nambah gan maen game apa ngaskus ngk sebebas seblumnya
Quote:Original Posted By dimas.prasetyo ?
kebetulan ane mau married. ga usah ngg nikah gan, waktu ane pacaran ajaane udh mengalami itu senua
emang susah sib. tapi namanya aja "dirindukan", berarti akan banyak hal baru & menarik yg akan kita temuin jg kan?!
Quote:Original Posted By somniloquy ?
Trit yang sangat informatif dan menarik gan
Insight buat yang masih single, juga nostalgia bagi yang dah merit
Mau nambahin dikit nih, pas masih single bebas menyalurkan hobby sepuasnya
Misalnya buat maen games or sepakbola bisa dilakukan semau gue
Tapi klo dah pacaran or merit, pasti ada saatnya harus kompromi sama keinginan si doi
Cowok emang kadang lebih suka bebas dan tanpa aturan, juga gak harus melulu memperhatikan soal fashion or manners dsb. Tapi jika waktu dan kondisi bisa dimanage dengan baik, semua pasti bisa dilakukan dengan selaras kok
Yang paling penting dalam suatu relationship tuh komitmen dan kepercayaan harus tetap dijaga. Intinya sih harus selalu ada komunikasi yang baik dengan pasangan. So, meskipun dah merit, gak ada salahnya kok untuk tetap menggeluti aktivitas selama masih single asalkan semua dibicarakan dengan baik agar tidak timbul friksi. Btw ane masih single but not available
Spoilerfor Hot Thread:
Alhamdullilah HT#5 Thanks buat Seluruh Kaskuser yang sudah Antusias sama Thread ane
SOURCE: www.kaskus.co.id
0 komeng:
Posting Komentar